Olaaaaa ^^
I'm back with more review for Makarizo, it's like this week is full of trying and using their products, some are brand new, while some I've been using for the past decades.
Let's start reading them one by one with the details provided by Makarizo Indonesia.
MAKARIZO HAIR RECOVERY
-*-
Makarizo Hair Recovery dari MAKARIZO, berfungsi melindungi kutikula rambut
dengan cara membentuk heat shield (lapisan pelindung), sehingga rambut terlindung dari
PANAS hair dryer, alat catok dan sinar ultra violet. Hasilnya?, rambut menjadi tidak kering,
tidak kusam, dan mencegah ujung rambut bercabang.
Mengandung multivitamin dan silk protein serta 3 keunggulan yang Instant, Praktis,
Tidak Lengket dan Tidak Berminyak, Vitamin Rambut Makarizo mampu menjadikan
rambutmu lebih indah, sehat dan terlindungi.
Gunakan sesaat sebelum menata rambut, untuk melind
dryer atau catok, juga sesaat sebelum bepergian ke luar rumah untuk melindungi rambut dari
sinar ultra violet. Tidak perlu dibilas.
ungi rambut dari panas hair
Cara pakai : Bersihkan rambut dan biarkan setengah kering, semprotkan Makarizo Hair
Recovery ke seluruh batang rambut sehingga merata dan tidak perlu dibilas, atur rambut
indahmu sesuai yang kamu mau. Gunakan setiap saat kamu merasa perlu perlindungan
untuk rambut indahmu.
Tersedia dalam :
kemasan spray, 50ml (Rp. 79.000)
kemasan pump, 50ml (Rp. 79.000) dan
kemasan tube mini, 8ml (Rp. 9.000/ tube)
Note : Produk bisa didapat di Alfamart, Indomart, Giant, Carrefour, Hypermart, outlet-outlet seperti
Century, Guardian, Charmant dan Watson, toko kosmetik.
-*-
Since the details are pretty clear, like as clear as the product ^^ let me share my experience in using it.
The Hair Recovery I have are in tubes, the liquid is transparent, not as sticky as most serum, considered light and easy to be distributed, especially on damped hair before hair drying. It does help to smoothen out the hair and less tangled. The dryness of the coarse hair also reduced, best to be used before any 'hot' tools including hair straightener, curler tongs, etc. I can't say they 100% protected the hair from further damage but they do give a bit protection and add some shines to the hair. I think it is best to use the whole treatment series for hair overall well being.
Use it little by little and brush the hair before adding some more to avoid using too much.
Next item is:
MAKARIZO HAIR REPAIR
-*-
Makarizo Hair Repair adalah masker vitamin rambut yang menutrisi korteks rambut.
Dengan kandungan Phytantriol, Pro Vitamin B5, dan Royal Jelly. Berfungsi melembabkan
dan menutrisi rambut, menambah kekuatan dan elastisitas serta merawat rambut yang rusak
dan kering menjadi tetap sehat, lebih indah dan lembut alami.
Cara pakai : Bersihkan rambut, dan aplikasikan Makarizo Hair Mask pada rambut yang
setengah basah. Diamkan selama 2-3 menit, bilas hingga bersih. Jika terkena mata, bilas
dengan air segera. Gunakan minimal 2 kali dalam seminggu, atau sesuai dengan kebutuhan
Tersedia dalam :
kemasan tube : 45ml (Rp.12.500)
kemasan sachet : 15 ml (Rp. 4.000)
It's the product that has been used by many saloons all over Indonesia to treat damaged hair. The yellow-orange cream is a bit like pudding mousse in terms of texture and smells pleasant, even if ones doesn't like it the smell will easily fades within 2 hours. Used on shampooed hair and a quick 2-3 minutes will help repairing hair condition. I noticed it the most on my coarse hair parts. Like the cream and nourishment inside it fills in the 'empty' parts on hair strands.
This product need to be rinse out. And even thou' it is said 2-3 minutes is enough, sometime I like to leave it on longer like 5-10 minutes. The whole tube for my long hair can be use 2 times. The thing about this product or any of hair products here is that they can be used as often as needed and when the hair already gets better and healthy again, use it sparingly just to keep it healthy and nourished.
-*-
Makarizo Anti Frizz
adalah suatu produk vitamin rambut yang mengandung provitamin B5 yang dapat menjaga
kelembaban rambut dan menutrisi rambut. Menjadikan rambut ringan dan lentur serta
membuat rambut terlihat indah dan mudah ditata. Produk ini dapat juga memperbaiki
penampilan rambut yang telah terkena proses kimia seperti cat rambut, proses pelurusan,
maupun pengkritingan dan menjaga rambut tetap lembab dan kuat. Rambut menjadi elastis
Cara Pakai : Sangat disarankan untuk memakai Makarizo Anti Frizz setelah berkeramas
dalam proses pelurusan rambut. Makarizo anti Frizz dapat juga pada rambut yang kering
dan rusak, cukup menyemprotkan ke seluruh bagian rambut dalam keadaan kering atau
setengah basah, tidak perlu membilas setelah pemakaian.
Tersedia dalam :
Botol 50 ML : Rp. 20.000,-
Botol 265 ML : Rp. 50.000,-
Note : Produk bisa didapat di Alfamart, Indomart, Giant, Carrefour, Hypermart, outlet-outlet seperti
Century, Guardian, Charmant dan Watson, toko kosmetik.
The Anti-Frizz for me doesn't do the job as said, for me it gives the hair some strength and vitality instead of anti frizz. The usage is very easy, using the spray, apply them deliberately all over the hair wherever needed and add some more on the most broken parts, which is at the end of the hair. But for me is in the middle part due to over processed chemicals. This one can be used almost anytime, unlike the serum which is used only during drying/styling the hair.
But I didn't experience the hair become more flexible, instead it feels like there's a contradict of being slick. It does making the hair stronger thou' and I think that is it's best feature.
Next is the fun products since they are developed with more 'attitudes' with the scents and 'colorful' features.
Tentang Hair Energy – SAMPO Sachet
Kenapa Harus HAIR ENERGY SHAMPOO
• Karena Bahan dasar Hair energy shampoo mengandung Jaguar, yaitu material conditioning
yang berfungsi untuk menempelkan ekstrak shampoo dan conditioner pada rambut dengan
lebih baik
• Karena Variant Hair energy masing-masing kaya akan manfaat dan belum ada di produk
lainnya.
ROYAL JELLY
Mengandung ekstrak royal jelly yang kaya akan antioksidant dan vitamin,fungsinya sebagai
moisturizing. Untuk merawat rambut rusak, rontok, kering pecah-pecah.
KIWI
Mengandung ekstrak buah kiwi yang kaya akan antioksidant dan vitamin. Untuk Rambut yang
diwarnai tampak sehat dan lebih berkilau
LEMON MELON
Untuk membuat rambut tampak lembut dan lurus
Mengandung
Green Lemon : Melembutkan , mencerahkan
Melon:Melembutkan
Avocado: Menutrisi dengan gizi yang tinggi
Fenugreek :Melembutkan dan mengandung sebum (untuk menggantikan minyak/kelembaban
yang hilang)
Harga eceran : Rp. 400,- per sachet
:
Hair energy, serangkaian perawatan rambut untuk membersihkan dan melembutkan
rambut ,memberikan wangi yang tahan lama.
Since it was only sachets and I can only gives a quick short review. The milky colored shampoo smells really good, I think it's the signature from Hair Energy range. It was a moderately fine shampoo for dry hair but I still see it like a 'fun' product instead of a 'serious' product that will help the hair to recover, at least in a short period of time. The shampoo had to be used with other products for the hair such as mask, serum and conditioner.
-*-
Honey Dew, Solusi Tepat untuk Rambut Sehat
Rambut kering, kusam, bercabang, dan kasar ketika disentuh adalah indikasi bahwa rambut
mulai tidak sehat . Faktor penyebab rambut tidak sehat ada banyak ;seperti paparan sinar
matahari yang berlebihan, kekurangan nutrisi , dan yang paling sering adalah proses kimiawi
seperti pewarnaan, pelurusan atau pengeritingan.
adalah produk perawatan rambut yang sangat direkomendasikan untuk
mengatasi masalah kerusakan rambut . Rangkaian produk Honey Dew terdiri dari 2 product
dengan fungsi dan keunggulan masing masing:
1. Honey Dew Repair Mask – Menutrisi Korteks
Honey Dew Repair Mask, menambah kelembaban dan memberikan Nutrisi Alami
terbaik bagi batang rambut, menggantikan protein yang hilang pada batang rambut
serta memperkuat batang rambut, mencegah rambut patah ditengah akibat proses
kimia atau pengeringan (blow dry & catok) yang berlebihan.
HONEY DEW Repair Mask mengandung Royal Jelly yang berfungsi sebagai “Hair
Moisturizer”, merupakan salah satu Nutrisi Alami terbaik yang membantu memberikan
kelembutan “ekstra maksimal” pada setiap helai rambut Anda. Rambut pun terasa
lebih halus dan elastis. Sedangkan kandungan “Phytantriol”-nya yang mampu
menjaga keseimbangan kelembaban air pada rambut.
2. Honey Dew Nutriv Serum – Melindungi Kutikula
HONEY DEW Nutriv Serum diperkaya akan vitamin (A,C dan E),, mineral dan
amino acid, merupakan salah satu Nutrisi Alami terbaik yang berfungsi sebagai “hair
moisturizer”.
Kandungan “ekstrak madu”-nya yang mampu memperbaiki dan menutrisi rambut
yang sangat kering, rusak dan pecah/bercabang, memberikan kelembutan yang
maksimal pada rambut sehingga rambut terasa lebih halus-lembut.
Penggunaan Honey Dew Nutriv serum akan membentuk heat shield yang akan
melindungi kutikula rambut dari panas matahari , polusi , blow dry, rotating, maupun
alat catok.
Gunakan setiap kali habis keramas (towel dry) maupun sebelum styling . Rambut
menjadi lebih lembut, tidak mudah kusut dan berkilau. Penggunaan HONEY DEW
NUTRIV SERUM tidak perlu dibilas.
The Honey Dew serum looks really like a dripped honey and again as other serum, not to be used too much as it will give the hair a weight. The smell is somewhat like sweet musk, the color is like honey, the texture is also like honey and I'm glad it's not sticky as honey does. It gives my hair shines and softness. Compared to the Hair Recovery serum, Honey Dew gives more 'weight' to the hair and silkiness. It's like if you choose lighter serum Hair Recovery is the better option, but if the hair is coarse and needed more protection (like mine) Honey Dew is the choice to go.
No comments:
Post a Comment